Teks Lirik Hymne dan Mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS

Teks Lirik Hymne dan Mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS - Institut Teknologi Sepuluh Nopember atau yang sering kita kenal dengan sebutan ITS adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang terletak di Surabaya. Institut Teknologi Sepuluh Nopember merupakan salah satu perguruan tinggi teknik terbesar di Indonesia yang merupakan salah satu pusat unggulan sains dan teknologi di Indonesia Timur. ITS terkenal dengan keunggulan di bidang teknologi perkapalan dan robotika.

Namun kampus info tidak akan mengulas seputar profil kampus melainkan memngulas tentang lirik dari Hymne dan Mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember ini. Bagi anda mahasiswa baru tentunya ini sangat bermanfaat untuk anda karena seringkali pertannyaan mengenai hymne dan mars ITS selalu ada, Apalagi bagi mahasiswa yang ikut paduan suara, tentunya hal ini seakan wajib untuk dihafalkan. Langsung saja saya berikan teks lirik hymne dan mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember ITS.

Teks Lirik Hymne dan Mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS

Hymne Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS


Almamater ku yang ku cinta
Ibu yang luhur ITS
Tetap membara semangatmu
Cita-citamu tak kendur

Sepuluh Nopember Empat Lima
Mendorong Menjiwaimu
Melangkah kearah tujuan
Dengan tekad mu yang teguh

Membina bangsa atas dasar Pancasila dan Undang-Undang Dasar Empat Lima Landasan Juangmu

Almamater ku yang ku cinta
Ibu yang luhur ITS
Amatlah kokoh Gemblenganmu
Membina Putra-Putri mu

Menuntut Teknologi Yang canggih
Berbudi agung dan cerdas
Menuju kesejahteraan Bangsa dan umat manusia

Alamamater ku Kan kuturut bimbinganmu jadi pejuang yang tak kan kenal letih membangun negeri
Hidup ITS ! (3x)
Alamater ku Jaya!

Jika ingin mengunduh lagunya disini [Download]

Mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS

Itulah Hymne dan mars Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS. Apabila ingin melihat profil Institut Teknologi Sepuluh Nopember | ITS bisa dilihat disini juga.

1 komentar: