Profil Poltekkes Kemenkes RI Medan

Profil Poltekkes Kemenkes RI Medan - Kali ini kampus yang tergolong muda di sumatera utara adalah Politeknik Kesehatan Medan. Karena kampus ini resmi didirikan pada tahun 1998. Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan merupakan salah satu perguruan tinggi negeri yang berada di Medan dan dibawah naungan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan mempunyai beberapa pilihan jurusan. Berikut ini nama sekaligus profil untuk Politeknik Kesehatan Kemenkes Medan.

Profil Poltekkes Kemenkes RI Medan

Unit Kerja || POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MEDAN
Alamat || Jln. Jamin Ginting KM 13,5 Kel. Lau Cih
Kec. Medan Tuntungan - 20137
Telephone || 061 8368633/061 8368644
Fax || 061 8368644
Web || http://poltekkes-medan.ac.id
Email || poltekkes_medan@yahoo.com


Visi Dan Misi Politeknik Kesehatan Medan

VISI

Tanggap Dan Bergerak Maju Memenuhi Kebutuhan Tenaga Kesehatan Dalam Memandirikan Masyarakat Untuk Hidup Sehat


MISI

  1. Menjadi Wahana Proses Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Yang Profesional
  2. Meningkatkan Budaya Kerja Profesional
  3. Menjamin Kemitraan Lintas Program dan Lintas Sektoral

Adapun jurusan dan program studi yang ada di Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan antara lain :
Jurusan :
  1. Analis Kesehatan
  2. Farmasi
  3. Keperawatan Gigi
  4. Kesehatan Lingkungan
  5. D-III Kebidanan
  6. D-III Kebidanan P. Siantar
  7. D-III Kebidanan P. Sidimpuan
  8. D-IV Kebidanan Medan
  9. D-III Keperawatan
  10. D-IV Keperawatan
  11. D-III Gizi
  12. D-IV Gizi

Biaya Kuliah / Pendidikan Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan

  1. Biaya SPP per semesternya berkisar Rp. 2.000.000,-. 
  2. Jadi selama menempuh 8 semester, maka biaya yang perlu dikeluarkan Rp. 16.000.000,-. 
  3. Bagi mahasiswa baru ditambahkan biaya pembangunan yang kurang lebih Rp. 3.500.000,-.
  4. Jadi apabila semua biaya tersebut ditambahkan (termasuk biaya kebutuhan pendidikan seperti buku), maka biaya yang harus dikeluarkan selama menempuh pendidikan Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan berkisar Rp. 24.500.000,-(belum biaya makan kos dll)

Tahun ini kampus Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan membuka pendaftaran mahasiwa baru. Informasinya bisa dilihat di www.poltekkes-medan.ac.id atau anda bisa mengunjungi langsung ke kampus Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Medan yang berlokasi di Jl. Jamin Ginting Km 13,5, Kel. Lau Cih, Kec. Medan Tuntungan – 20137.

Atau Jika anda ingin melihat lihat kampus negeri selain Poltekkes Medan maka anda bisa melihat di Daftar nama nama kampus negeri di Sumatera Utara. Dihalaman itu sudah saya posting lengkap Kampus negeri yang ada di sumatera Utara.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar